Selamat datang di Smartly! Privasi Anda sangat penting bagi kami. Kebijakan Privasi ini menjelaskan bagaimana kami mengumpulkan, menggunakan, menyimpan, dan melindungi informasi pribadi Anda saat menggunakan aplikasi Smartly, layanan financial check-up berbasis langganan.

1

Informasi yang Kami Kumpulkan

Kami dapat mengumpulkan informasi berikut:

  • Informasi Pribadi: Nama, alamat email, nomor telepon, dan informasi pembayaran.
  • Data Keuangan: Informasi pengeluaran, pemasukan, hutang, aset, dan data lain yang Anda input untuk keperluan analisis keuangan.
  • Data Penggunaan: Aktivitas dalam aplikasi, fitur yang digunakan, frekuensi penggunaan, dan informasi teknis perangkat Anda.
2

Penggunaan Informasi

Informasi digunakan untuk:

  • Menyediakan dan meningkatkan layanan financial check-up.
  • Menganalisis dan memvisualisasikan kondisi keuangan.
  • Memberikan rekomendasi keuangan berbasis data.
  • Mengelola langganan dan proses pembayaran.
  • Menghubungi pengguna terkait pembaruan layanan.
3

Penyimpanan dan Keamanan Data

Data disimpan secara terenkripsi dan hanya diakses oleh pihak berwenang. Kami menerapkan standar keamanan tinggi untuk perlindungan data.

4

Berbagi Informasi

Kami tidak menjual, menyewakan, atau membagikan data kepada pihak ketiga tanpa persetujuan, kecuali jika diwajibkan oleh hukum atau untuk operasional aplikasi dengan mitra terpercaya.

5

Hak Pengguna

Pengguna berhak untuk:

  • Mengakses dan memperbarui data.
  • Meminta penghapusan akun dan data.
  • Menarik persetujuan pemrosesan data.
6

Kebijakan Langganan dan Pembayaran

  • Layanan berbayar dengan sistem langganan 3 bulanan.
  • Pembayaran melalui pihak ketiga yang aman.
  • Tidak ada pengembalian dana untuk periode berjalan.
7

Perubahan Kebijakan Privasi

Kami dapat memperbarui kebijakan ini dan akan diinformasikan melalui aplikasi atau email.

8

Kontak Kami

Jika ada pertanyaan, hubungi:

Aplikasi: Smartly - Financial Check-Up